VISI, MISI DAN TUJUAN
- VISI
Visi SMP Negeri 13 Muaro Jambi Berbudi Pekerti Luhur, Berprestasi, Religius,
Disiplin, dan Berwawasan Lingkungan /Adiwiyata (B2RDA)
- MISI
- Menciptakan perilaku siswa yang berbudi pekerti luhur.
- Menciptakan siswa yang memiliki prestasi akademik dan nonakademik.
- Menciptakan pembelajaran yang aktif, inovatif, efektif, dan menyenangkan.
- Menciptakan siswa yang taat beribadah kepada Tuhan yang Maha Esa.
Menanamkan rasa disiplin yang kuat bagi warga sekolah. - Menciptakan insan yang memiliki sikap peduli terhadap lingkungan hidup
- TUJUAN
- Mampu mengintegrasikan nilai-nilai budi pekerti luhur di sekolah dengan memiliki
karakter dan budi pekerti luhur tinggi - Mampu menunjukkan sebagai sekolah berprestasi di lingkungan kecamatan Sungai
Bahar, Kabupaten Muaro Jambi, dan di tingkat Provinsi dengan berbagai prestasi
akademik dan nonakademik yang diperoleh. - Mampu menerapkan kegiatan belajar mengajar yang menggunakan berbagai teknik,
metode dan strategi sesuai dengan tuntutan perkembangan zaman (IPTEK) - Mampu menciptakan insan yang taat beribadah kepada Tuhan Yang Maha Esa dengan
memiliki sikap religius tinggi. - Mampu menanamkan disiplin dengan memiliki rasa disiplin tinggi
Mampu menciptakan sekolah yang bersih, rindang, dan aman dengan memiliki sikap
peduli terhadap pelestarian lingkungan.